Japan Up

Blog Japan, Anime, Review Anime, 48Family, Culture and News

Tangga Musik Jepang Terbaru September 2013

Tangga Musik Jepang Terbaru September 2013
AKB48
Japan Up – Tangga Musik Jepang Terbaru September 2013. Hei pecinta musik Jepang (J-Pop) di Indonesia. Kali ini kami akan memberikan list lagu Jepang terbaru bulan September yang masuk pada chart Japan Hot 100 di Billboard Chart. Kenapa memilih Billboard? Karena Billboard merupakan standar resmi popularitas sebuah lagu di Amerika Serikat.

Tapi untu itulah, kali ini Japan Up akan memberukan Tangga Musik JepangTerbaru September 2013 , khusus untuk para J-Pop lovers. Berikut ini Tangga Musiknya :


1.       Koi Suru Fortune Cookie -AKB48 
2.       Wagamama Kimama AI No Joke -Morning Musume 
3.       Manten No Hitomi - Kiyoshi Hikawa 
4.       Igemu Sun Iriya(Nande,Doshite) - B1A4 
5.       Niji Wo Matsu Hito - BUMP OF CHICKEN 
6.       Peace To Highlight - Southern All Stars 
7.       Wings - Little Mix 
8.       Shiosai No Memory - Haruko Amano (Kyoko Koizumi) 
9.       Pink No Dangan - Serena 
10.   Boys Meet U - SHINee 
11.   Voice - androp 
12.   Applause - Lady Gaga
13.   BESHI - Kreva 
14.   Thoughts - LUNA SEA 
15.   Panic Cord - Gabrielle Aplin 
16.   Robinson - Gospellers 
17.   Hanairo No Bisyojyo - SAKANAMON 
18.   Namida Iro - Kana Nishino 
19.   Itoshi Kimi He - GReeeeN 
20.   Chisana Ikimono - Spitz 
21.   Ocean Blue - Sayaka Shionoya 
22.   Sayonara Natsu No Hi - Tatsuro Yamashita 
23.   Hikoki Gumo - Yumi Arai 
24.   Right Action - Franz Ferdinand 
25.   Syonen Jidai - Yosui Inoue 
26.   Best Song Ever - One Direction 


Yuup. Di posisi pertama ada AKB48- Koi Suru Fortune Cookie.  Koisuru Fortune Cookies (恋するフォーチュンクッキー?, "Kue Keberuntungan Jatuh Cinta") adalah Single ke 32 dari AKB48 . Single yang merupakan hasil Senbatsu Sansekyou yang dimenangkan secara mengejutkan oleh member “Kontroversial” dari HKT48, Sashihara Rino. Dan JKT48 mendapatkan kehormatang untuk merilis Koisuru Fortune Cookies ini bersamaan dengan AKB48 di Jakarta (Indonesia) sebagai JKT48 3rd Single/Single ke-3 setelah "River" dan "Yuuhi wo Miteiruka" dengan menempatkan Haruka Nakagawa sebagai Center dalam Lagu ini. Lagu "Koisuru Fortune Cookie" yang berirama disko tahun 1980-an ini pertama kali dibawakan AKB48 di hadapan publik pada acara musik musim panas Ongaku no Hi di TBS, 29 Juni 2013.


Mungkin hanya itu yang bisa JapanUp berikan kepada sobat semua. Semoga bermanfaat ya...
0 Komentar untuk "Tangga Musik Jepang Terbaru September 2013"

 
Copyright © 2014 Japan Up - All Rights Reserved
Template By Catatan Info